Papan Peringatan Tersembunyi di Balik Pohon

Dilarang Membuang Sampah di Sini !!!

Papan-papan peringatan ini tersembunyi di balik pepohonan. Pasti saat pemasangan lokasi ini sangat strategis, terlihat jelas oleh masyarakat. Namun karena kurang terawat sehingga tanaman disekitarnya semakin besar dan tinggi sehingga menutupi papan-papan peringatan ini. Semoga dapat segera di bersihkan oleh pihak terkait, karena tulisannya semakin tertutupi pepohonan, lokasi di pinggir jalan yang cukup ramai.

Situ Perigi
Papan Peringatan di Balik Pohon
Keadaan situ perigi ini penuh gundukan sampah baik dipinggir situ maupun di tengah-tengah situ, menyebabkan penyempitan area genangan air, serta daya tampung pun akan semakin berkurang. Papan peringatan yang seharusnya dapat terlihat dengan jelas, saat ini tertutupi pepohonan dan semak yang semakin tinggi.

Posting Komentar

1 Komentar

  1. Sangat memprihatinkan memang. Seharusnya papan seperti itu dapat dilihat dengan jelas oleh masyarakat dan berperan penting sesuai dengan apa yang diinformasikan pada papan tersebut. Namun kayaknya pihak pemasang papan sendiri tidak peduli sama sekali. Masyarakat sendiri terlihat acuh karena mungkin tidak menguntungkan kali bagi mereka. hehe

    BalasHapus

APABILA KURANG BERKENAN ATAS DIMUATNYA FOTO ANDA, MOHON HUBUNGI ADMIN : EMAIL : sobat_lama007@yahoo.com AKAN SEGERA DIHAPUS, TERIMA KASIH